Lompat ke konten

Gizi dan Nutrisi

Nutrisi Penderita Radang Sendi

    Nutrisi yang didapat dari buah-buahan dan sayuran dapat mengurangi efek radang pada penderita radang sendi. Proses peradangan akan memproduksi radikal bebas sehingga dapat menyebabkan kerusakan pada jaringan tubuh termasuk sendi. Salah satu cara mengatasinya adalah dengan mengkonsumsi diet yang banyak…

    Nutrisi Yang dibutuhkan Lansia

      Banyak nutrisi yang dibutuhkan lansia dan tentunya berbagai macam nutrisi tersebut harus diberikan kepada orang yang lanjut usia supaya orang yang sudah lanjut usia ini bisa tetap sehat dan dapat beraktivitas dengan baik meski usianya sudah mulai tua. Berbagai macam…

      Kebutuhan Nutrisi Makanan Untuk Lansia

        Pada saat Anda mencapai face lanjut usia, mayoritas pertumbuhan dan perkembangan tubuh tidak berjalan sebagaimana mestinya saat masih muda, itu berarti Anda harus lebih memperhatikan asupan gizi untuk mempertahankan gaya hidup sehat dan aktif. Fase lanjut usia harus benar-benar mengetahui…

        Tips Memasak Daging Bebas Kolesterol

          Anda pecinta daging? Momen lebaran bisa jadi salah satu momen favorit Anda karena kebanyakan makanan lebaran berbahan utama daging. Sebenarnya mengonsumsi daging bagus untuk kesehatan, namun Anda juga harus perhatikan kandungan lemak yang terdapat pada masakan berbahan utama daging, terutama…

          Mencegah Kematian Dengan Minum Kopi

            Minum kopi sebanyak 2-3 cangkir per hari dapat mengurangi resiko kematian akibat serangan jantung dan penyakit pembuluh darah lainnya. Dalam studi yang dipublikasikan oleh American Heart Association, bahwa seseorang yang meminum kopi teratur kurang dari 5 cangkir sehari memiliki resiko…