Lompat ke konten

Perawat

Terjadi Lagi Gempa di Lombok, Jasa Perawat Sangat Dibutuhkan

    Gempa berkekuatan 7 SR telah mengguncang Pulau Lombok, NTB. Akibat gempa tersebut, banyaknya korban yang terus bertambah. Ratusan orang meninggal dunia dan korban luka-luka tercatat hingga 1.300 jiwa lebih. Sebagian besar korban meninggal akibat tertimpa bangunan roboh saat gempa. Sementara…

    Tugas Perawat Ketika Tes Kesehatan Capres – Cawapres

      Pasangan capres – cawapres melakukan tes kesehatan sebagai persyaratan pendaftaran capres dan cawapres, di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta Pusat. Para calon menjalani tes kesehatan pada Minggu, 12 Agustus 2018 dan Senin, 13 Agustus 2018 dengan 16 tahapan. Ketua Komisi Pemilihan…

      Perbedaan Caregiver dengan Perawat

        Setelah menjalani pengobatan di rumah sakit, ada kalanya Anda atau orang terkasih membutuhkan perawatan lanjutan untuk pemulihan di rumah. Bantuan serupa juga kerap dibutuhkan untuk merawat lansia. Namun, tak semua orang bisa memberikan layanan pendampingan yang berkualitas. Ada pilihan yang…

        Leukemia dan Perawat Khusus 24 Jam Homecare

          Putri dari Denada sang pelantun lagu “Kujelang Hari”, Shakira Aurum yang menjalani perawatan intensif di Singapura lantaran penyakit leukemia yang dideritanya. Mulai dari minum berbagai jenis obat, kemoterapi, hingga pengambilan sumsum tulang belakang dijalani bocah lima tahun itu. Berbagai tindakan…

          Peran Perawat Medis Saat Ibadah Haji

            Pada pelaksanaan ibadah haji, yang berisiko tinggi mengalami masalah kesehatan umumnya adalah lansia. Namun begitu, pada orang-orang muda juga dapat mengalami gangguan kesehatan saat menjalankan ibadah haji. Menteri Kesehatan Nila Farid Moeloek mengungkapkan penyakit yang paling sering diderita jemaah haji…

            Peran Perawat Home Care Dalam Merawat Pasien Pasca Stroke

              Setelah menjalani perawatan penyakit stroke di rumah sakit, selanjutnya berikan perhatian khusus untuk orang tua Anda yang sudah lansia dengan perawatan home care. Perawat home care memiliki peran yang bisa membantu pasien lansia dalam proses pemulihan pasca stroke. Berdasarkan Riset…

              Pendamping Orang Tua dengan Perawat Lansia Harian

                Merawat keluarga atau orang tua yang sedang sakit di rumah memang membutuhkan curahan waktu, tenaga, serta perhatian yang cukup guna mendukung proses pemulihannya. Namun terkadang kesibukan dan rutinitas menghambat Anda untuk melakukan hal tersebut. Belum lagi jika Anda harus ditugaskan…

                Tugas Perawat untuk Luka Pasca Operasi

                  Kata “operasi” membuat kita khawatir, ketika merenungkan potensi risiko dan komplikasi luka setelah operasi. Tapi tahukah Anda, bahwa perawatan pasca operasi sama pentingnya dengan operasi itu sendiri karena mengurangi sejumlah risiko ? Banyak mitos yang berkembang di masyarakat tentang perawatan…

                  Fungsi Perawat Pada Lansia Dengan Kanker Paru

                    Perawat homecare untuk lansia dengan kanker paru-paru berperan penting dalam membantu memulihkan penyakit selama pengobatan. Proses pengobatan kanker paru-paru saat di rumah sakit mungkin menjadi momok yang menakutkan seperti diagnosis batuk berdarah dan adanya nyeri akibat penyakit kanker paru-paru, tetapi…

                    Apa Saja Yang Didapat Bila Menggunakan Jasa Perawat Homecare

                      Urusan kesehatan menjadi perhatian utama, yang kadang pula terabaikan begitu saja. Pasalnya ketika seseorang jatuh sakit, barulah Anda menyadari dengan mengobati dirinya. Cara berobat pun beragam, yang salah satunya adalah mendatangi klinik atau rumah sakit. Setibanya di rumah sakit/klinik, tentunya…

                      Pentingnya Perawat Medis bagi Pasien Stroke

                        Stroke tetap menjadi salah satu masalah utama kesehatan masyarakat di negara-negara maju dan berkembang. Penyakit ini dapat dicegah dan dihindari dengan menjaga pola makan, olahraga secara teratur, berhenti merokok, hindari konsumsi minuman beralkohol dan hindari penggunaan NAPZA. Berdasarkan Riset Kesehatan…

                        Cara Perawat Lansia Dapat Membantu Orang Tua

                          Perawat lansia memiliki peran penting dalam kesehatan orang tua Anda. Peran mereka penting dalam meningkatkan perawatan dan kehidupan pasien khususnya di kalangan orang tua lanjut usia. Mereka dapat membantu memberikan perawatan yang konsisten dan membantu mencegah masalah-masalah yang berhubungan dengan…

                          Orang Tua Terjaga Saat Lebaran dengan Jasa Perawat Infal

                            Belakangan ini, layanan homecare menjelma menjadi tren layanan kesehatan baru sekaligus gaya hidup baru masyarakat urban, khususnya di kota-kota besar di Indonesia. Sebagian warga ibu kota sudah terbiasa dengan bantuan perawat homecare untuk menjaga dan mendampingi orang tuanya setiap hari.…

                            Manfaat Perawat Lansia Bagi Orangtua

                              Hanya karena orangtua kita terlihat baik-baik saja, itu tidak berarti bahwa mereka masih dalam kondisi ‘tidak memerlukan perhatian khusus’. Sebaiknya, sebelum penurunan kinerja tubuh dan pelemahan mental mereka makin terlihat, kita sudah bersiap. Dimulai dengan menjawab pertanyaan berikut: siapa yang…

                              Menepis Mitos dan Salah Paham Seputar Perawat Lansia

                                Lansia kini justru banyak memilih tinggal di rumah mereka sendiri atau bersama anak cucunya. Namun, saat keluarga cukup sibuk mereka dapat memanfaatkan tenaga home care. Hanya sayang, masih banyak orang yang masih mempercayai mitos dan salah paham soal perawat home…

                                Mengenal 6 Masalah Perawatan Lansia dan Home Care

                                    Merawat orang tua khususnya pada yang sedang mengalami sakit sering kali menjadi tantangan tersendiri. Berikut ini 7 masalah yang umumnya ditemui pada perawatan lansia  home care. Merawat dan menjaga lansia di rumah sebetulnya merupakan hal normal. Apalagi mengingat di…

                                  Cara Mudah Menjaga Berat Badan Ideal pada Lansia

                                      Berubahnya metabolisme  Anda saat lansia, membuat berat tubuh Anda mudah bertambah. Kebutuhan nutrisi seseorang faktanya berubah seiring bertambahnya usia. Sejalan pertambahan usia, Anda mungkin akan kian sulit menghilangkan lemak pada beberapa bagian tubuh.  Anda mungkin harus berjuang lebih keras…

                                    7 Cara Alami Darah Tinggi Tak Bertambah Parah

                                      Anda pengidap darah tinggi? Saatnya Anda memulai gaya hidup sehat agar Anda dapat mengurangi risiko serangan jantung, stroke, dan penyakit serius lainnya. Hipertensi atau penyakit tekanan darah tinggi merupakan salah satu penyakit yang paling banyak dialami lansia. Di Indonesia diperkirakan…