Lompat ke konten

Lansia

Lansia Zaman Now, Berhak Nikmati Liburan Keluarga

    Liburan keluarga akhir tahun  selalu menjadi momen paling ditunggu. Apakah Anda akan mengajak lansia ikut serta? Kini tak ada halangan lagi dengan Travel Nurse. Seperti biasa, pengujung tahun adalah masa yang tepat untuk menikmati liburan. Para pekerja menyiapkan segala rencana…

    Kesehatan adalah Kunci Kebahagiaan Ibu Kita

      Siapa bisa menyangkal peran penting seorang ibu? Rasanya, hampir semua makhluk Tuhan di muka bumi ini mengakui betapa sangat berharganya sosok ibu, hingga hadir satu hari istimewa bernama Hari Ibu. Kasih sayang dan pengorbanan seorang ibu sulit diukur dengan apa…

      Keuntungan Home Care Lansia di Rumah

        Mungkin saja Anda saat ini bingung mencari  pendamping keluarga yang sedang sakit di rumah. Lebih mudah dari yang Anda pikirkan, untuk merawat keluarga yang Anda sayangi. Kini ada perawatan lansia di rumah! Bagi Anda,  generasi boby boomers, bisa saja Anda…

        Paduan Suara Ussy Pieters, Nyanyi agar Lansia Bahagia dan Tak Pikun

          Manfaat nyanyi tidak hanya sekadar menyalurkan hobi, namun  dapat menghindari pikun dan Alzheimer.  Hal inilah yang dirasakan para peserta Paduan Suara Ussy Pieters. Suatu Jumat sore hujan mengguyur dan jalan amat macet. Namun, kondisi ini  tidak menyurutkan langkah sekelompok perempuan…

          Brain Food untuk Otak Sehat

            Otak dapat menjadi sehat dan cerdas bila Anda mengonsumsi nutrisi penting dalam konsumsi harian Anda. Ingin tahu apa saja? Berikut ini 10 brain food untuk otak sehat. Dari suatu penelitian  belum lama ini,  Khan Academy menyatakan cara kerja otak Anda…

            Makanan Sehat untuk Jantung Sehat

              Satu dari dua kematian disebabkan oleh penyakit jantung, dan orang-orang yang menderita serangan jantung dan stroke bisa berusia 30 tahun. Inilah makanan sehat untuk melindungi jantung! Tidak sedikit orang berpikir penyakit jantung dan stroke tidak akan mereka alami. Apalagi saat…

              Tips Pola Makan Lansia Agar Sehat Bergizi

                Pola makan seseorang dipengaruhi dengan perubahan usia. Seperti halnya lansia yang mengalami perubahan pola makan. Bagaimana pola makan pada lansia? Pada lansia yang umumnya terjadi adalah ikut menurunnya kemampuan alat pencecap dan penyerapan pada usus. Tidak heran kondisi seperti ini…

                Penyakit Utama Yang Sering Menimpa Lansia di Indonesia

                  Lazimnya saat seseorang bertambah usia maka akan diikuti kondisi fisik yang kian menurun. Apa saja penyakit paling banyak dialami lansia? Umumnya kondisi fisik di atas usia 50 tahun sudah akan mengalami penurunan. Memang hal ini akan tergantung pada beberapa faktor…

                  Mengenali Gegar Otak dan Cara Mengatasinya

                    Belum lama ini terjadi kecelakaan kendaraan Setya Novanto Ketua DPR yang menabrak tiang listrik. Setyo langsung dilarikan ke RS Permata Hijau  karena mengalami  gegar otak. Apa yang dimaksud dengan gegar otak? Otak merupakan salah satu organ vital tubuh. Otak merupakan…

                    Mengenal dan Mengatasi Luka Diabetes

                      Penyakit diabetes merupakan penyakit  paling banyak dialami  masyarakat.  Salah satu komplikasi diabetes  adalah  rentannya mengalami luka. Bagaimana cara mengatasinya? Diabetes telah menjadi salah satu  masalah serius di  dunia termasuk Indonesia. Pada 14 November menjadi Hari Diabetes Sedunia. Tahun 2017 ini…

                      Dasaeon Sediakan Berbagai Jenis Layanan Kesehatan

                        dasaeon.com memiliki lebih banyak layanan kesehatan untuk customer yang membutuhkan. Mulai dari paket perawat, terapi, travel nurse, home visit nurse, medical evacuation, dan lainnya. Dengan kian banyaknya pilihan layanan kesehatan ini tentu saja akan mempermudah masyarakat luas mendapatkan layanan. Keluarga…

                        Mengapa Harus Memilih Perawat Home Care dari Dasaeon

                          Di era digital saat ini masyarakat membutuhkan layanan kesehatan yang serba cepat, termasuk layanan perawat home care dan terapi. Saat ini masyarakat Indonesia dapat menggunakan jasa layanan perawatan dari PerawatNers.com. Apa saja yang menjadi keunggulan PerawatNers.com dibanding dengan layanan sejenis…

                          Makanan Superfoods Redakan Gejala Menopause

                            Fase menopause pada wanita merupakan proses alami. Ada banyak gejala yang muncul dan kadang  dapat menganggu kesehatan dan produktivitas hidup sehari hari. Salah satu yang bisa meredakan gejala menopouse adalah makanan atau nutrisi. Terdapat  7 superfoods  yang dapat meredakan gejala…

                            Minuman Sehat untuk Lansia

                              Tidak sedikit orang tua yang mengalami kesulitan mengunyah atau menelan makanan. Solusinya, minuman sehat bisa menjadi pilihan agar lansia tetap sehat. Pada lansia memang kerap ditemui adanya penurunan kemampuan untuk mengasup makanan. Ada beberapa hal yang mempengaruhinya. Seperti  adanya gangguan…

                              Pentingnya Keluarga Dalam Kesembuhan Pasien Stroke

                                Penyakit stroke menempati urutan pertama penyakit paling banyak dialami  masyarakat Indonesia. Untuk pemulihannya, selain motivasi dari diri sendiri juga diperlukan dukungan penuh keluarga. Di Indonesia, serangan stroke dialami 12 dari 1.000 orang, dan satu dari 7 pasien yang mengalami stroke…

                                Sebanyak 95% Kasus Kanker Kolon Dapat disembuhkan

                                  Saat ini masyarakat modern dihadapi ancaman kanker kolon atau usus besar. Kabar baiknya, 95% kasus kanker kolon ini dapat disembuhkan. Kanker usus besar  atau dikenal sebagai kanker kolon merupakan salah satu jenis kanker yang dapat menyerang usus besar (bagian akhir…

                                  Jaga Otak Tetap Sehat Agar Menurunkan Risiko Alzheimer

                                    Alzheimer, Memori Yang Hilang Penyakit Alzheimer adalah salah satu masalah terbesar yang kita miliki seiring bertambahnya usia. Pikiran mengembangkan penyakit ini bisa menjadi prospek yang menakutkan, terutama jika kita telah menyaksikan orang yang dicintai yang terkena demensia. Meskipun kita mungkin…